KB AL IRSYAD MENDULANG PIALA PADA FESTIVAL HIMPAUDI 2016
Sabtu, 5 Maret 2016 kemarin
menjadi saksi kegembiraan tersendiri untuk kelompok bermain TK Al Irsyad
Purwokerto. dari berbagai perlombaan sesuai dengan kategori usia yang diikuti oleh perwakilan peserta didik
semua mendapatkan juara. Ini adalah hari mendulang piala-pila kejuaraan kata
Jannatul Ma’wa, S.HI managemen KB Al Irsyad Purwokerto.
Tidak hanya mendulang piala
pada berbagai kejuaraan, KB Al Irsyad juga tampil enjadi Juara Umum untuk
kategori kelompok bermain B usia 3-4 th per 30 Juni 2016. predikat kejuaraan umum diperoleh dari
kemenangan-kemengan sebagai berikut;
Juara I menata botol dalam
dunak
Juara I meronce
Juara III menindahkan Air
Sedangkan untuk kelompok A
usia 2-3 per 30 Juni th tidak kalah menggembirakan, kendatipu tidak mendapatkan juara umum tetapi
setiap sesi perlombaan yang diikuti semuanya mendapatkan hasil yang sangat
memuaskan dan semua mendapat kemengan.
Juara I Menggambar
Juara II Memindahkan Bola
Juara II memeras kelapa
parut
Juara III
Juara harapan II Menempel
pola
Meskipun masi usia dini,
para siswa sedikit banyak mulai mengerti tentang makna perlombaan, dari sini
mereka termotivasi untuk mendapatkan piala yang akan membanggakan kedua orang
tua mereka seperti Nabila kelompok A berceloteh “Ustadzah Bila pingin dapat
piala yah”
Meskipun dengan jadwal
latihan yang tidak padat, mereka mampu berhasil dengan cemerlang terlebih
bahkan ada salah satu anak yang sekalipun tidak ikut pelatihan dikarenakan
skit, tetapi mereka mengerti, begitu bersemangat dan sportif untuk mengikuti
perlombaan dengan baik.
Dan hari ini adalah
penyerahan piala-piala kepada para siswa. Lihatlah mereka begitu berbagahia
mendapatkan piala hasil dari kerja keras mereka dalam mengikuti perlombaan.
Dari hasil kemenangan ini para siswa ini akan maju ke babak kejuaran tingkat
kabupaten sebagai perwakilan dari Purwokerto timur. Kita doakan mera semua,
anak-anak kita tercinta tampil kembali menjadi juara umum dan sampai pada
perlombaan tingkat provinsi. Aamiin ya Allah.. Selamat dan terus berprestasi ya
nak, we love you we support you… ungkap Nur Sabiha, S.Ag. Kepala KB dan TK Al
Irsyad Al ISlamiyyah Purwokerto.
Umi Salamah, Banzai ^^
Alhamdulillah... Banzai,,,
BalasHapus